Program DD Desa Semuli Raya Tahun 2019

Desa Semuli Raya Bangun Gedung GSG Dan Taman Desa

Desa Semuli Raya Bangun Gedung GSG Dan Taman Desa***
LAMPUNG UTARA, (MTN) - Melalui Program Dana Desa Tahun 2019  Tepat Pada Pencairan Dana Termin Pertama sebesar 20%  Desa Semuli Raya Melaksanakan Pembangunan Taman Desa dan Gedung Serba Guna (GSG)  Serta Pembangunan Aikon Desa Setempat.

Dalam Meningkatkan Muttu dan Kualitas Keindahan Desa Semuli Raya Kecamatan Abung Semuli Lampung Utara. Dengan Tersalurnya Progran DD Tahun 2019 Sebesar 20% Mereka Langsung Laksakan Pembangunan Desanya.

“Kades Semuli Raya DEDDY SURACHMAN Ketka dikonfirmasi kamis (01-08-2019) Di Balai Dusun  5 Semuli Raya .Kades Mengatakan masyarakat Desa Setempat Merasa Sangat Terbantu Dengan Adanya Program Dana Desa Yang Di Kucurkan Oleh Pemerintah Pusat Melalui Pemerintah Daerah KABUPATEN Lampung Utara.Pasalnya Pada Awal Pencairan Dana 20% kami telah melaksakan Pembanguan Taman Desa Serta Aikon Desa semuli Raya. Dan Kami juga melaksanakan Pembanguan Gedung Serba Guna (GSG)  Dengan Program tersebut kita bisa memberikan Peluang Pekerjaan pada masyarakat yang mempunyai Kealian di bidang Banguanan, terangnya”.

Banyak lagi  pekerjaan yang akan kita laksanakan pada tahun ini sesuai dengan program desa yang telah kita ajukan.Yaitu Pembangunan Jalan Onderlakh. Yang terbagi di Tiga Titik Dusun.

Pembangunan Draenase Pembangunan Gorong-Gorong Sebanyak Tiga Titik dan semuanya masih menunggu pencairan dana yang 40%, sedangkan sekarang kita mulai melaksanakan pembangunan sesuai dana yang kita cairkan yaitu 20% Pungkasnya”.
 
“Menurut Pemantauan awak Media dilokasi Kegiatan Tepat Depan Kantor Desa Semuli Raya pada kamis (01-08-2019) Benar Pekerjaan Dana Desa Semuli Raya Kecamatan Abung Semuli Lampung Utara Telah Terealisasi  Sesuai Dengan Program Yang Mereka Ajukan.

Sesuai pada anggaran DD Termin pertama Sebesar 20 %...yang dibangunkan 1 unit gedung serba guna. Taman serta Aikon Desa Setempat. Menurut Salah Satu Warga Setempat (Ksd) Terealisasinya pembangunan Desa Tersebut Berkat Kerjasama Kepala desa dan Perangkat Desa Yang menjadikan suati Aikon Desa yang indah..Tegasnya”(Rasyid/Atma)***
TERKAIT